5
(11)

Polres Payakumbuh menggelar rapat analisa evaluasi (anev) pelaksanaan Operasi Mantap Praja Singgalang 2020 terkait rangkaian kegiatan pengamanan Pilkada tahun 2020 yang dilaksanakan di Aula Rupatama Polres Payakumbuh, Sabtu (31/10/2020).

Kegiatan anev ini dipimpin oleh Kapolres Payakumbuh AKBP Alex Prawira, S.H., S.I.K dan didampingi oleh Wakapolres Payakumbuh Kompol Jerry Syahrim. Sedangkan peserta anev adalah PJU Polres Payakumbuh, dan personel yang terlibat dalam Operasi Mantap Praja Singgalang 2020.

Pelaksanaan anev ini dilaksanakan untuk mengetahui kegiatan masing-masing Satgas yang dilaksanakan, serta untuk merencanakan semua kegiatan yang akan dilaksanakan selanjutnya, dengan melaksanakan anev akan menjadi tolak ukur untuk pelaksanaan kegiatan yang lebih baik kedepannya.

“Kegiatan anev ini sangat penting dilakukan guna mengetahui kegiatan yang sudah dilaksanakan serta untuk merencanakan kegiatan yang akan dilaksanakan masing-masing Satgas, sehingga apa yang menjadi target dalam pelaksanaan operasi bisa tercapai, guna menciptakan situasi kamtibmas di wilayah hukum Polres Payakumbuh tetap kondusif selama pelaksanaan tahapan Pilkada 2020,” ujar Kapolres.

Kapolres juga memerintahkan para Ka Satgas agar mengarahkan personel dalam pelaksanaan pengamanan, serta mengingatkan personil agar memaksimalkan kehadirannya pada saat melaksanakan tugas dilapangan.

“Bekerjalah secara ideal dan inovasi, arahkan petugas dalam pelaksanaan pam kampanye, ploting personil untuk pengamanan TPS nantinya, dan anggota harus tau lokasinya serta dapat mengintervensi permasalahan/ kerawanannya, jangan lupa untuk berkoordinasi setiap ada permsalahan,” pungkasnya. (Amel)

How useful was this post?

Click on a star to rate it!

Average rating 5 / 5. Vote count: 11

No votes so far! Be the first to rate this post.

As you found this post useful...

Follow us on social media!

We are sorry that this post was not useful for you!

Let us improve this post!

Tell us how we can improve this post?

Total Page Visits: 1000 - Today Page Visits: 1

18 Komentar

  1. Polres Payakumbuh selalu Exis disetiap legiatan termasuk mensukseskan Operasi mantap praja SGL-2020👍👍

  2. polres payakumbuh selalu di hati

  3. polres payakumbuh top bangetss

  4. Sukses selalu polres payakumbuh 👏

  5. Sukses Terus polres payakumbuh 👏

  6. Alhamdulillah… Polres Payabumbuh semakin amanah disetiap sepak terjangnya dalam memberikan pelayanan, baik kepada masyarakat maupun kepada pers Polres Payakumbuh.. semoga Allah SWT selalu melindungi kita semua aamiin .. 🙏😍🙏

  7. Sukses terus Polres Payakumbuh

  8. Magnificent goods from you, man. I have understand your stuff previous to and you’re just extremely fantastic.
    I really like what you have acquired here, certainly like what you are saying and the way
    in which you say it. You make it enjoyable and you still care for to keep it wise.

    I can not wait to read far more from you. This is actually a terrific website.

    my blog; fotograf profesionist

  9. You’re so grеɑt! Ӏ don’t suppose I’ve discovered ɑnything liuke thіs befⲟre.

    So great to find aany person wіth somе authentic tһoughts on thіs subject.

    truly thank you for οpening thiѕ սp. thіs web site is ѕome thing tһat iis wаnted on the
    internet, someone with a little Ƅit originality. ѵery helpful job for bringing new things to tһe
    internet!

    My blog - physic reading

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.